Fitur Baru Dari Facebook - Berkas File Sekolah

Sunday, 22 November 2015

Fitur Baru Dari Facebook

Selamat pagi Indonesia.. salam blogger. Hari ini admin mau berbagi informasi tentang jejaring akun Facebook yang memberikan fitur baru. Di mana fitur baru ini sangat untik dan memberikan kesan yang di bilang positif bagi si pengguna akun facebook.
Kisah sedih, senang, bahkan mungkin patah haati, seseorang dapat menggambarkan dengan kata atau kalimat di akun facebook dengan mudah. Namun banyak juga yang risi akan ketidaknyamanan pada saat kita sebagai pengguna akun, menemukan kalimat atau kata-kata dari seseorang yang menjengkelkan.


Putus jalinan kasih dengan pacar di media sosial tak semudah mengubah kembali status hubungan menjadi “lajang”. Kemudian, saatnya membersihkan unggahan status dan foto di masa lalu, yang keterangannya menunjukkan kemesraan Anda dulu.

Setelah menerima permintaan dari banyak pengguna yang patah hati, Facebook akhirnya mengumumkan bahwa pihaknya menguji coba serangkaian perangkat baru yang bertujuan untuk membantu menghapus hubungan masa lalu pemilik akun. Adapun fitur yang ada pada akun jejaring ini adalah Sebagai berikut:

1. Dirancang untuk membiarkan Anda “kurang melihat” atau “kurang menerima” nama dan gambar profil mantan Anda di Facebook, tanpa harus unfriend atau memblokir mereka.
“Unggahan mereka tak akan muncul di newsfeed Anda dan nama mereka tak akan muncul ketika orang menulis pesan baru atau ‘menge-tag’ teman di foto.

2. Atur pengaturan privasi Anda sehingga mantan pasangan tak sering melihat Anda di Facebook. Hal itu melibatkan pembatasan akses “foto, video atau update status” yang akan mereka lihat, menurut Facebook.

3.  Memungkinkan Anda untuk mengedit kemunculan unggahan anda di masa lalu yang saat itu pasangan Anda ikut di-‘tag’. Belum jelas kapan fitur tersebut akan diluncurkan di Australia dan Indonesia.

Namun untuk ketiga fitur ini belum bisa di manfaatkan di indonesia dan Australia, jadi harapa bersabar untuk warga indonesia. Kita tunggu saja perkembangan dari penggembang akun Facebook ini

Itulah tiga cara atau fitur baru yang terdapat pada akun facebook, jadi jika sobat mengalami patah hati atau mungkin sudah putus, dan ingin memutuskan juga lewat jejaring, sehingga simepunya akun tinggal menseting akun pribadinya.
Sekian Semoga bermanfaat jangan lupa like dan sharenya....

Sumber : suaramerdeka.com

Bagikan artikel ini

Silakan tulis komentar Anda